Cara Memasang Kusen Aluminium - Kusen denga bahan aluminium
sekarang sangat digemari atau dicari karena memiliki banyak lebihan yang
dimiliki kusen aluminium. Selain itu kusen aluminium lebih efisien dalam pemasangan
dan tidak terlalu ribet, cara membuat kusen aluminium juga lebih mudah
dibandingkan dengan membuat kusen kayu. Jika kusen kayu mudah dimakan rayap dan
mudah lapuk karena lembab, kusen aluminium tidak akan seperti itu. Selain itu
harga yang ditawarkan kusen aluminium sangat terjangkau dengan kusen kayu. Dengan
menggunakan kusen aluminium sebagai pelengkap untuk rumah minimalis anda
terlihat lebih elegan dan modern adalah pilihan yang tepat.
Kusen aluminium kini memiliki
beragam motif dan bentuk, bahkan sekarang ada yang dibuat dengan motif kayu. Jika
anda ingin membuat kusen aluminium anda bisa panggil jasa pembuatan kusen aluminium. Cara memasang kusen kayu aluminium
sebenarnya cukup mudah atau sedehana. Anda bisa melakukannya sendiri untuk
rumah, atau jika anda tagi anda bisa meminta tolong kepada yang sudah ahli atau
profesional. Proses memasang kusen aluminium dilakukan setelah pembuatan
dinding selesai. Yang penting adalah cermat dalam pengukurannya, karena bahan
aluminium mudah tergores dan bengkok bila terkena pukulan benda keras. Berikut ini adalah cara memasang kusenaluminium.
Cara Memasang Kusen Aluminium
Yang pertama harus dilakukan
sebelum memasang kusen aluminium adalah
membeli bahan baku utama, yaitu kusen aluminium, bingkai aluminium, hardboard ,
sekrup fisher , engsel, sealant , baut dynaboat. Selain itu peralatan kerja
yang dibutuhkan adalah gerinda (cutting well),gergaji, waterpass, meteran,
unting-unting, reevet, gun sealant,selang air, cutter.
Cara Memasang Kusen Aluminium - Selanjutnya
lakukan pengukuran lubang dinding dengan benar. Periksa apakah sesuai
dengan sketsa kerja. Cek terlebih dahulu kesikuan kusen aluminium dengan alat bantu
waterpass. Apabila belum lurus, maka bisa diganjal dengan bahan dari hardboard,
sehingga kuat dan tahan lama. Bila sudah tepat, Kusen dan bingkai aluminium
disambung memakai sekrup galvanis. Bila ada yang sedikit dirasa kurang, bisa
dipotong sesuai lebar di lapangan. Aluminium yang sudah dirangkai dilindungi dengan
isolasi biru (blue sheet).
Lalu bagian dalam dinding perlu
dihaluskan agar permukaan dinding rapi dan lurus. Jadi kusen bisa menempel
dengan pas pada tempatnya. Proses menghaluskan dinding dilaukan dengan
memasang plester. Kemudian menambahkan aci hingga permukaan halus rata dan
simetris. Pemasangan jendela atau pintu tidak terlalu sulit. Kedua elemen
bangunan itu sudah menjadi satu paket dengan kusen aluminium sehingga ukurannya pas dengan kusen. Yang
dibuthkan selanjutnya adalah engsel yang ditanam pada salah satu sisi kusen
menggunakan penggantung engsel yang disekrup ke kusen.
Pemasangan pintu atau jendela aluminium dan hardware dikerjakan setelah kondisinya benar-benar aman dan tidak ada
resiko pekerjaan yang dapat merusak kusen aluminiumnya. jangan lupa lengkapi pengait dan kunci agar rumah aman.
Proteksi plastik biru (bluesheet) pada kusen, jendela maupun pintu aluminium bisa dicopot bila lokasi
pekerjaan sudah bebas dari pekerjaan berat. Sehingga kusen aluminium tetap aman
dari kondisi tergores dan kerusakan yang tidak diinginkan.
Jika anda sedang mencari kusen aluminium Tangerang, karya
alumindo menyediakan kusen dengan bahan yang terbaik dan dengan orang – orang
yang profesional. Tidak hanya kusen yang disediakan, karya alumindo juga
menyediakan pintu dan jendela aluminium Tangerang
dengan harga yang terjangkau. Jika anda ingintahu lebih lanjut anda bisa
hubungi karya alumindo sekarang juga.






